
Untuk melihat kode tersembunyi menyangkut versi software pada handphone Nokia seri 1100 dan 1108, kita dapat melakukannya dengan menekan *#0000# kemudian OK.
Mengecek Menu Warranty (Garansi) Nokia Seri 1100, 1108
Untuk melihat kode tersembunyi menyangkut menu warranty atau garansi mengenai handphone Nokia seri 1100 dan 1108, kita dapat menekan #927026869# pada handphone kita kemudian tekan OK, dan kemudian di layar handphone akan menunjukkan beberapa hal berikut:
- Menampilkan nomor seri handphone tersebut.
- Menampilkan waktu handphone tersebut diproduksi dengan menggunakan format mm yy.
- Menampilkan waktu handphone tersebut dibeli, dengan menggunakan format mm yy.
- Menampilkan mengenai berapa kali handphone tersebut telah diperbaiki.
- Memberikan kemungkinan kepada kita untuk melakukan transfer user data apabila kita memiliki sarana atau alat untuk melakukannya.
- Menampilkan berapa jam handphone tersebut telah diaktifkan.
Melihat Kode IMEI (International Mobile Equipment Identity) Nokia Seri 1100, 1108
Untuk dapat melihat kode tersembunyi menyangkut identitas handphone yang disebut IMEI, kita dapat menggunakan cara ini: tekan *#06# kemudian tekan OK. Maka di layar handphone pun akan ditampilkan nomor IMEI dari handphone tersebut.
Mengecek Versi Perangkat Software Nokia Seri 8210, 8250
Untuk melihat kode tersembunyi menyangkut versi software pada handphone Nokia seri 8210 dan 8250, kita dapat melakukannya dengan menekan *#0000# kemudian OK.
Mengecek Menu Warranty (Garansi) Nokia Seri 8210, 8250
Untuk melihat kode tersembunyi menyangkut menu warranty atau garansi mengenai handphone Nokia seri 8210 dan 8250, kita dapat menekan #927026869# pada handphone kita kemudian tekan OK, dan kemudian di layar handphone akan menunjukkan beberapa hal berikut:
- Menampilkan nomor seri handphone tersebut.
- Menampilkan waktu handphone tersebut diproduksi dengan menggunakan format mm yy.
- Menampilkan waktu handphone tersebut dibeli, dengan menggunakan format mm yy.
- Menampilkan mengenai berapa kali handphone tersebut telah diperbaiki.
- Memberikan kemungkinan kepada kita untuk melakukan transfer user data apabila kita memiliki sarana atau alat untuk melakukannya.
- Menampilkan berapa jam handphone tersebut telah diaktifkan.
Melihat Kode IMEI (International Mobile Equipment Identity) Nokia Seri 8210 dan 8250
Untuk dapat melihat kode tersembunyi menyangkut identitas handphone yang disebut IMEI, kita dapat menggunakan cara ini: tekan *#06# kemudian tekan OK. Maka di layar handphone pun akan ditampilkan nomor IMEI dari handphone tersebut.